Salah satu cara mengungkapkan kasih sayang pada pasangan adalah dengan mencium. Berciuman akan mendekatkan hubungan emosional Anda dan pasangan.
Ternyata tak hanya dari segi emosi, ciuman juga menyimpan keuntungan bagi kesehatan. Dikutip dari laman Woman Day, berikut beberapa khasiat ciuman:
1. Meningkatkan imunitas tubuh
Saat berciuman, mulut memproduksi bakteri baik yang bisa meningkatkan pertahanan alami tubuh. Sebuah studi baru-baru ini menunjukkan ciuman meningkatkan kekebalan wanita pada sitomegalovirus, yakni penyakit yang dapat menyebabkan kebutaan pada bayi yang ditularkan dari ibu ke bayi.
2. Membantu Anda memilih dan menjaga kedekatan dengan pasanganAntropolog Helen Fisher menjelaskan mencium adalah alat untuk membantu saraf menilai apakah Anda berdua merupakan pasangan serasi dan mendekatkan emosi masing-masing. Tak jarang, ciuman pertama menjadi pertanda melanjutkan hubungan atau menghentikannya.
3. Menguatkan otot-otot wajahMenurut peneliti, saat berciuman kita menggunakan 30 jenis otot. Alhasil, ciuman akan menjaga bagian wajah dan pipi tetap kencang.
4. Secara alami memberi perasaan relaksCiuman meningkatkan hormon endorfin dan oksitosin dalam tubuh Anda, yang dapat membuat Anda merasa relaks dan bahagia.

Catatan Ku
- Yang Dilakukan di Malam Tahun Baru Oleh Para Jomblo
- Asal Mula Hari Ibu
- Jangan membuat Wanita Menangis Karena Hal Ini
- Keuntungan Menjomblo
- Telor , TElor, TELor , TELOr, TELOR !!!!!!!!!!
- Kompak Bersama Pacar & Teman
- tips cara cepat mengetik 10 jari, Siapa Takut!!!
- Kelebihan dan Kekurangan Memilih Jurusan IPA Dan IPS
- Asal Usul Hari Raya Qurban atau Idul Adha
- Rumus Matematika TRIGONOMETRI
- Misteri Di Balik Angka 26 .. Tanggal Keramat Terjadi Musibah Di Indonesia
- Penyebab Anak Malas Belajar
- 4 ciri ciri teman yang baik dan 4 ciri ciri teman yang kurang baik
- tips dan trik mencari teman yang baik menurut ihsan
- Ciri-ciri pelajar yang sukses ...Kamu Pelajar Sukses Gak ?
- Perumahan ALAYA di SAMARINDA
- Cerita Waktu kita kecil - Dewasa
- Gelang POWER BALANCE
- Tips Untuk Pelajari Hati Kamu
- Fakta Menarik Mengenai Matrmatika dan Bahasa Inggris
- 30 Fakta Menarik Mengenai Wanita
- Mengenal lebih jauh tentang "Death Note "
- LISTEN OF LOVE
- CUKUP ITU BERAPA???
- Gadis perenang tanpa 1 tangan dan 2 kaki