1. Banjir memberikan kesempatan kepada manusia
Bila banjir yang menimpa kita tidak terlalu parah, maka sebenarnya
kita telah diberi kesempatan oleh Tuhan untuk menjalani hidup kita lebih
lanjut dan lebih baik.
2. Banjir membuat kita berpikir kreatif
Ketika dilanda banjir, otak kita akan berikir spontan dan kreatif
untuk mencari jalan alternatif untuk menyelamatkan alat, perlengkapan,
harta benda dan terutama jiwa kita dan keluarga atau orang terdekat
kita.
3. Banjir membuat manusia untuk berpikir mengatasi banjir
Setelah mengalami banjir, kita akan sibuk untuk memikirkan antisipasi ataupun pencegahan banjir.
4. Banjir Memberikan pekerjaan
Saat banjir akan banyak muncul kuli angkut / ojeg perahu dadakan, yang siap membantu anda dengan imbalan tentunya.
5. Banjir membuat manusia untuk bersahabat dengan lingkungan
Setelah mengetahui penyebab, akibat dan dampak banjir, manusia akan
berpikir untuk peduli, bersahabat dan menjaga alam sekitarnya.
6. Banjir membuat manusia untuk peduli kepada sesama
Pada saat terjadi banjir, manusia umumnya akan lebih peduli kepada
sesamanya dan berlomba-lomba untuk memberikan bantuan dan mendapatkan
pahala.
Baca Juga Yang Lainnya Tentang :