Artis dengan nama asli Entis Sutisna itu kini sudah menjadi artis
beken di Indonesia. Awal kariernya dimulai dari acara pencari bakat API
yang ditayangkan TPI (kini MNC TV). Setelah berhasil jadi juara satu
dengan kelompoknya, SOS, Sule digandeng Trans 7 untuk mengisi acara
Opera Van Java. Dari situ, bintang kariernya kian bersinar terang.
Sule juga tampil di tayangan sitkom Global TV yang berjudul Awas Ada
Sule, yang semakin melambungkan namanya. Itu baru acara onair. Sule juga
menjalani segudang acara offair lain.''
Selain jago melawak, Sule saat masih di bangku sekolah memang dikenal jago menyanyi. Tak heran, pria asal Bandung ini serius membuat album ‘Prikitiw’ dengan lagu andalan Susis (Suami Sieun Istri). Lagu yang mencuri perhatian masyarakat itu resmi dirilis, 27 Oktober 2010.
Bicara soal jiwa seni yang dimilikinya,
Sule mengatakan, “Kalau jiwa seni dari turunan sih ada. Kalau tanjakan
enggak mungkin kan, hahaha. Turunan dari bapak saya. Dia selera
humornya tinggi, enggak pernah tuh bapak saya enggak bercanda. Kalau
jiwa seni dari nyanyi mungkin dari uwa’ saya. Dia sinden wayang golek.
Kakek saya guru pencak silat, juga pemain barongsai”.
Mantan pedagang jagung bakar ini digosipkan menerima bayaran hingga
Rp3 miliar setiap bulan. Benarkah? .. ayo ngaku … “prikitiiwww” ….

berita indonesia
- Irfan Bachdim dan Jennifer Kurniawan Akan Menikah
- Asal Mula Handphone Blackberry
- Lebah Terbesar di Dunia yang berasal dari Indonesia
- Ribuan Remaja Sambut Bieber
- Pengamanan Ekstra Untuk Justin Bieber
- Justin Bieber Akan Sihir Beliebers Indonesia dengan 17 Lagu
- Penampilan Baru Tina Toon
- Indonesia Tambah Pemain Naturalisasi
- Kecanduan Nonton Sepakbola
- Situs Porno Tidak Bisa Dibuka di Blackberry
- OPERA VAN JAVA Bakal Di cekal ??
- Justin Bieber Masuk Rumah Sakit
- Justin Bieber Buka Butik
- Cabang Olahraga Baru Sea Games 2011
- Olahraga Baru YAng Menguntungkan Bagi Indonesia
- Garuda Menjadi Logo SEA Games 2011
- Situs Porno Segera Diblokir di Blackberry
- Lionel Messi Dan Nadal Masuk Nominasi Penghargaan Laureus
- Rahasia Bondan Prakoso
- fitur dan spesifikasi LG Cookie Mini T300
- Nurdin Halid dan Gayus Tambunan Ikut Saksikan Pembukaan LPI
- Irfan Harrys Bacdhim Termasuk Dalam Kandidat Pemain Terganteng di Dunia
- Pemain Keturunan Hiasi Seleksi Timnas U-23
- Album Kelima Avenged Sevenfold Tanpa The Rev
- LPI dan ISL
informasi gak penting %28 tapi wajib tau %29
- Alasan Mengapa Wanita Tergila-gila Pada Sepatu
- Pengertian LNG dan Cara Pengolahannya
- Informasi Gizi Dalam Makanan
- Atlet Yang Mengalami Kematian Mendadak
- Cara Jitu Merayu Cewek Dari Ariel Peterpan
- Mengapa Cowok Suka Berbohong
- Pria Tak Suka Banyak Bicara
- Wanita Lebih Dermawan dari Pria
- Cara Membuat Kuku Cantik
- Ditinggal Mati Oleh Pacar Tersayang
- Handphone Paling Berbahaya
- Adat Pernikahan Yang Teraneh
- Kencan Justin Bieber
- Perbedaan Popok Kain dan Popok Sekali Pakai
- Rahasia Panjang Umur Oleh Para Peneliti
- Akibat Menonton TV Terlalu Lama
- Ternyata Makan Cokelat Menyehatkan
- Bintang Spider-Man yang Baru
- Prilaku Wanita Yang Gak Disuka Oleh Pria
- Cara Mengobati Sakit kepala
- Tempat Untuk Mencari Pacar Yang Strategis
- Wanita Juga Bisa Mandiri
- Cara Membaca Bahasa Tubuh Wanita
- Jomblo Itu Sehat
- Kumpulan Kata - Kata Motivasi Diri